nurdindheka.banner

Ikut meningkatkan pendidikan melalui Facebook

berbagi ilmu lewat twitter

tweet di Blog

Proklamasi 17 Agustus

mulai klik info disini

Jumat, 19 Juli 2013

Widgets

Modul bab. Biosfer - IPS Geografi kelas XI semester 1

Kelas 11 SMA Program IPS

Pada bab 1 mata pelajaran Geografi membahas tentang Biosfer.

Apa itu Biosfer?
Biosfer adalah  salah satu ilmu cabang Geografi yang lebih banyak mempelajari tentang kehidupna Flora dan Fauna yang ada diatas, permukaan, dan dalam bumi serta interaksi adaptasi dengan lingkungan yang bertujuan mempertahankan kelangsungan hidup. Dalam Bab. Biosfer ini juga detail membicarakan tentang cara-cara makhluk hidup mempertahankan kelangsungan hidupnya, dengan adaptasi. Apalagi proses adaptasi setiap makhluk hidup ini berbeda-beda, sehingga kalian pasti penasaran?

Dalam Modul yang dapat kalian download nanti juga akan ada pembagian makhluk hidup baik Flora maupun Fauna dalam tingkatan biologi. Lho kenapa dalam pelajaran Geografi mesti ada kaitannya dengan Biologi? setiap ilmu itu membutuhkan ilmu pendukung lainnya sebagai penguat materi atau obyek yang sedang di kajinya, sehingga oobyek kajian tersebut lebih akurat dan dapat dipertanggungjawabkan dalam penelitiannya.

Sebagai refensi bagi siswa - siswa dalam belajar, maka perlu adanya bahan materi yang saya sajikan dalam bentuk modul. Modul ini untuk 3x 45 menit KBM di sekolah.




Maka, Modul tersebut merupakan Modul materi Biosfer part.1 yang dapat anda download pada link dibawah ini :
klik download

Semoga membantu dalam belajar.
Salam sukses !!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beri Komentar

dapatkan info terbaru disini


Buku Tamu media pesan